MARINI Zumarnis, adalah salah satu artis yang terkenal di tahun 2000-an. Sejak ia membintangi sinetron Bidadari, sosoknya cukup menyita perhatin.
Dalam film itu, Marini berperan menjadi bidadari penolong pemeran utama, yaitu Marshanda, yang kerap disiksa oleh keluarga tirinya. Sosoknya yang selalu tampil dalam balutan gaun putih lengkap dengan sayap peri, sangat terpatri di hati pecinta sinetron tersebut.
Bagaimana kabar Marini Zumarnis, sang peri itu saat ini? Berikut rangkumannya yang dilansir daru Okezone.com :
1. Ini adalah potret Marini saat menjadi peri di sinetron Bidadari. Ia terlihat anggun dengan baju putih, sayap, tongkat peri, dan juga mahkota yang dikenakannya.
