5 Teknologi Canggih Pencegah Banjir di Seluruh Dunia

5 Teknologi Canggih Pencegah Banjir di Seluruh Dunia
Photo : U-Report teknologi pencegah banjir

Riauaktual.com - Banjir yang datang pada momen pergantian tahun 2019 ke 2020 di sebagian Jawa Barat dan Jakarta ini cukup mengejutkan banyak orang. Meskipun memang wilayah Jakarta khususnya, merupakan daerah langganan banjir, tetapi banjir pada awal tahun 2020 lalu membuat banyak pihak terkejut.

Tetapi terlepas dari hal tersebut, bukan hanya Indonesia yang memiliki permasalahan dengan banjir. Beberapa negara seperti Belanda, Swedia, hingga Jepang juga memiliki permasalahan dengan banjir. Bedanya di negara-negara tersebut banjir benar-benar dipikirkan. Sehingga kemudian negara-negara tersebut menggunakan teknologi untuk mencegah banjir masuk ke pemukiman warga. Teknologi seperti apakah itu?

1. Great Wall of Louisiana

Teknologi yang bisa mencegah banjir pertama adalah Great Wall of Louisiana atau Tembok Besar Louisiana yang ada di Amerika Serikat. Tembok besar ini dibangun setelah badai Katrina yang melanda pada tahun 2005 lalu. Dengan tinggi sekitar 8 m dengan panjang 2,8 km tembok besar ini mampu menghadang banjir dan badai di wilayah New Orleans.

BACA SELENGKAPNYA ...

Ikuti RiauAktual di GoogleNews

Berita Lainnya

Index