Komisi III Akan Umumkan Hasil Tes Calon Hakim Agung Hari Ini

Komisi III Akan Umumkan Hasil Tes Calon Hakim Agung Hari Ini
ilustrasi
NASIONAL (RA) – Komisi III DPR RI akan mengumumkan hasil tes Calon Hakim Agung hari ini, Selasa (30/8/2016). Pengumuman akan dilakukan di Ruang Komisi III, Gedung DPR RI. 
 
Sebelumnya, Komisi yang membidani bidang hukum tersebut sudah menuntaskan proses uji kelayakan dan kepatutan terhadap lima orang calon hakim agung dan dua orang calon hakim ad-hoc.
 
Ada tujuh calon yang memilik kemampuan berbeda-beda. Berikut ketujuh calon yang telah diuji: 
 
Calon Hakim Agung 
1. Dr. Ibrahim, S.H, M.H, LL.M (Perdata) 
2. H. Panji Widagdo, S.H, M.H. (Perdata) 
3. Setyawan Hartono, S.H, M.H. (Perdata) 
4. Kol.Chk.Hidayat Manao, S.H, M.H (Militer) 
5. Dr. H. Edi Riadi, S.H, M.H (Agama) 
 
Calon hakim ad-hoc Tipikor di MA 
1. Dermawan S. Djamian, S.H, M.H, CN. 
2. Dr. H.Marsidin Namawi, S.H, M.H.
(okezone.com)
Ikuti RiauAktual di GoogleNews

Berita Lainnya

Index