Seperti Narkoba, 10 Jenis Makanan & Minuman Ini Bisa Bikin Kecanduan

Jumat, 24 Januari 2020

Photo : U-Report Daging

Riauaktual.com - Narkoba dan jenis obat-obatan lainnya yang mengandung zat adiktif psikotropika memang membuat penggunanya menjadi kecanduan. Sama halnya dengan beberapa makanan dan minuman yang jika dimakan secara berlebihan akan membuat orang menjadi candu.? Dilansir dari Listverse, berikut 10 makanan dan minuman yang bisa memberikan efek adiktif sama atau lebih tinggi daripada narkoba.

1. Daging

Daging termasuk sumber protein hewani yang baik. Kadang sulit membedakan antara kecanduan daging dan kebutuhan protein. Daging mengandung hypoxanthine, stimulan mirip kafein yang bisa menimbulkan rasa puas setelah menyantapnya. Kandungan guanylic dan inosinic yang dimilikinya juga memiliki efek serupa.

Daging yang disimpan lama mengandung lebih banyak hypoxanthine. Sehingga orang yang ketagihan daging bisa menunjukan reaksi kecanduan jika tidak mengonsumsinya selama beberapa waktu.

BACA SELENGKAPNYA ...