Mengenal Geisha, Wanita Penghibur di Jepang

Mengenal Geisha, Wanita Penghibur di Jepang
Photo : U-Report Ilustrasi Geisha di Jepang.

Riauaktual.com - Kehidupan seorang Geisha memang masih menjadi misteri tersendiri bagi sebagian orang. Ada yang menganggap Geisha itu sama dengan pelacur, itu tidak benar. Dalam bahasa Jepang sendiri, Geisha bisa diartikan sebagai 'orang seni', atau dengan kata lain adalah orang yang menguasai berbagai seni tradisional Jepang.

Seni di sini bisa menjurus ke beberapa aspek, seperti tarian, musik, sampai tradisi minum teh. Untuk melakoni profesi ini juga tidak bisa dikatakan mudah, dibutuhkan waktu bertahun-tahun sebelum benar-benar bisa diakui menjadi seorang Geisha di Jepang.

Mereka yang ingin menjadi Geisha biasanya akan tinggal di sebuah asrama yang disebut Okiya. Sang pemilik Okiya tersebutlah yang akan membiayai semua kebutuhan para calon Geisha, mulai dari baju, aksesoris, perawatan kecantikan, sampai kursus untuk mengajari mereka seni menghibur.

Baca Selengkapnya ...

Ikuti RiauAktual di GoogleNews

Berita Lainnya

Index